Teruntuk para muslimah di luar sana, yang sedang terseok-seok mencari jati diri dalam ketakwaan. Namun sebelum itu, buku ini (sebenarnya) semata-mata kutulis untuk meraup ladang kebaikan yang mengalir dari-Nya. Kalau bukan karena Dia yang mampukan, buku ini tidak akan tertulis dari tanganku.